Ma’ruf Amin Memilih Untuk Tetap Netral dalam Pemilu 2024, Beda dengan Jokowi

Avatar
Wapres tetap bersikap netral. (wapresri.go.id)
banner 468x60

“Yang penting, itu boleh loh kampanye. Presiden itu boleh loh memihak. Boleh. Tapi yang paling penting waktu kampanye tidak boleh menggunakan fasilitas negara. (Jadi) boleh (presiden kampanye),” tegasnya.

Meski begitu, Wakil , 'ruf memilih untuk bersikap saat partnernya memilih untuk berpihak ke salah satu paslon.

banner 225x100

“Saya sekarang memposisikan saya itu . Saya kira tidak ada masalah ya. Ini bukan perbedaan dengan Presiden. Memang Presiden sudah menyatakan seperti itu, dan saya memang tetap . Jangan dibilang saya berbeda dengan Presiden itu nanti,” ujar Maruf dikutip dari laman RI.

Lebih lanjut, 'ruf juga menegaskan bahwa dirinya akan menerapkan asas Pemilu, salah satunya Rahasia.

BACA JUGA: Beredar Foto Beras Bulog Berstiker Prabowo-Gibran, Wapres Dorong Bawaslu Untuk Mengusut

Alasannya tidak mengatakan pilihannya itu sebab dirinya mengikuti pilihan hati dan personal, tidak berdasarkan kepentingan orang lain.

“Perkara nanti pilihan saya, saya akan tuangkan nanti saja pada waktu tanggal 14 Februari dan tidak boleh ada yang tahu. Dan saya bilang itu urusan rahasia saya. Itu urusan hati dan personal,” tandasnya.***

Leave a Reply